Zulhas Cek Persiapan Kopdes Merah Putih di Klaten, Ajak Warga Jadi Anggota
1 day ago
1
ARTICLE AD BOX
Menko Pangan Zulkifli Hasan atau Zulhas, meninjau kesiapan peluncuran 80.000 kelembagaan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih di Kopdes Merah Putih di Klaten.